Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabbarakatuh
Selamat Siang
Sinarberita.com - Penyaluran sertifikasi triwulan ke dua tahun 2017 diperkirakan akan cair pada awal Agustus mendatang. Hal ini dikarenakan saat ini Dinas PdK sedang menunggu pemberkasan.
"Paling lambat pertengahan Agustus tunjangan seerifikasi triwulan ke dua di cairkan," ujar Kabid tenaga dan Ketenagaan di Dinas PDK, Syar'i Saman.
Gambar Ilustrasi
Ia mengatakan saat ini dinas sedang memproses validasi data guru penerima tunjangan sertifiikasi triuwlan kedua dan menunggu SK dirjen pusat dikeluarkan. Dijelaskam syar'i, bahwa untuk selanjutnya proses pembayaran sertifikasi diperketat dengan beberapa poin tambahan sebagai syarat mutlak bagi penerima sertifikasi.
Sementara Untuk proses pencairan tidak ada perubahan, penyaluran akan dilakukan melalui transfer ke rekening penerima melalui tiga Bank, yang nantinya akan di transfer ke rekening Guru penerima sertifikasi.
Selain itu, untuk mempencepat pencairan sendiiri, Syar'i mengharapkan kepada kepala sekolah agar dapat mengumpulakn berkas untuk proses verifikasi data. " Kita tegas kepada kepsek dan Guru agar dapat melengkapi seluruh data," timpalnya.
Ia juga mengharapkan, bahwa bagi Guru penerima sertifikasi dapat mempergunakan uang tersebut guna meningkatkan tenaga pendidik lebih baik dari saat ini. " Ini untuk kepentingan Guru agar bisa memamfaatkan tunjangan tersebut untuk meningkatkan kualitas dalam mengajar,karena di era sekarang teknologi semakin canggih," tegas Syar'i.
Sementara Plt Kepla BKAD M Azan pernah mengatakan, awal bulan Juli ini dana sudah masuk ke kasda.
Demikian berita dan informasi terkini yang berhasil kami lansir dari tribunnews. Silahkan like fanspagenya dan tetap kunjungi situs kami di www.sinarberita.com. Kami senantiasa memberikan berita dan informasi terupdate dan teraktual yang dilansir dari berbagai sumber terpercaya. Terima Kasih atas kunjungan anda semoga informasi yang kami sampaikan ini bermanfaat.. Untuk info terbaru lainya silakan kunjungi laman DISINI
0 Response to "JADWAL PENCAIRAN TUNJANGAN PROFESI GURU TRIWULAN KE-II TAHUN 2017"
Posting Komentar